4.11.2011

Hal-hal yang tersembunyi dari berbagai makanan

Hal-hal yang tersembunyi dari berbagai makanan. Agan-agan saya menemukan thread yang menurut saya bermanfaat bagi kesehatan kita dari forum tetangga sebelah yaitu hal-hal yang tersembunyi dari berbagai macam makanan yang ada baiknya kita ketahui, langsung aja... :1. Tomat bisa mengobati jerawatPenelitian baru-baru ini ditemukan fakta bahwa tomat dapat merangsang collagen, molekul di dalam kulit yang membuat struktur kulit kenyal dan awet...
4.03.2011

Onomatope | Kata Yang Menirukan Bunyi-bunyi

Onomatope berasal dari bahasa Yunani yang berarti kata atau sekelompok kata yang menirukan bunyi-bunyi dari sumber yang digambarkannya. Salah satu fenomena upaya manusia berbahasa adalah mencipta kata-kata untuk melukiskan bentuk suara atau bunyi. Dalam Ilmu Bahasa, formasi kata pelukis bunyi itu diberi nama yang cukup rumit membuat lidah berbelit yakni onomatope.Bunyi-bunyian pada hakikatnya universal, sama dan seragam di mana saja, kapan...